Pelantikan Pimpinan Tinggi Pratama - Berita - Badan Pusat Statistik Provinsi Jawa Barat

Saksikan Rilis Berita Resmi Statistik pada tautan berikut | Telah Rilis Publikasi Provinsi Jawa Barat Dalam Angka 2024 di sini | Data Mencerdaskan Bangsa

Pelantikan Pimpinan Tinggi Pratama

Pelantikan Pimpinan Tinggi Pratama

24 April 2020 | Kegiatan Statistik


Ada yang berbeda pada pelantikan pimpinan kali ini.
Kamis, 23 April 2020.

Ditengah pandemi Covid-19 yang membuat kita semua, termasuk aparatur negara, membatasi bepergian ke luar daerah, akhirnya Pelantikan dan Pengambilan Sumpah/Janji Jabatan pun dilakukan melalui video-conference dari beberapa provinsi. Pelantikan dipimpin langsung oleh Kepala BPS RI, Bapak Suhariyanto.

Di BPS Provinsi Jawa Barat, satu pimpinan dilantik menjadi Pimpinan Tinggi Pratama.

Kepada Bapak Asep Riyadi, selamat menduduki jabatan baru sebagai Kepala BPS Provinsi Maluku. Semoga dapat senantiasa profesional, integritas, dan amanah dalam menjalankan tugas.

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Provinsi Jawa Barat (Statistics of Jawa Barat)Jl. PHH. Mustofa No. 43 Bandung 40124

Jawa Barat - Indonesia

Telp: +62 22 7272595

Fax: +62 22 7213572

Mailbox: bps3200@bps.go.id; pst3200@bps.go.id.

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik