Perkembangan Tingkat Kemiskinan Jawa Barat Maret 2017 - Badan Pusat Statistik Provinsi Jawa Barat

Saksikan Rilis Berita Resmi Statistik pada tautan berikut | Telah Rilis Publikasi Provinsi Jawa Barat Dalam Angka 2024 di sini | Data Mencerdaskan Bangsa

Perkembangan Tingkat Kemiskinan Jawa Barat Maret 2017

Nomor Katalog : 3205011.32
Nomor Publikasi : 32520.1706
ISSN/ISBN : -
Frekuensi Terbit : Tahunan
Tanggal Rilis : 20 September 2017
Tanggal Revisi : 23 Januari 2018
Bahasa : Indonesia
Ukuran File : 1.65 MB

Abstraksi

merupakan salah satu poin penting yang ada dalam SDGs. Kemiskinan sebagai salah satu poin untuk mengukur tingkat keberhasilan MDGs dan SDGS di suatu Negara. Namun, untuk mengukur kemiskinan diperlukan suatu konsep yang jelas. BPS sendiri memakai konsep kemiskinan yang dilihat dari kemampuan memenuhi kebutuhan dasar (basic need approach). Kemiskinan juga dipandang sebagai ketidakmampuan dari segi ekonomi untuk memenuhi kebutuhan dasar makanan dan non makanan yang diukur dari sisi pengeluaran.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Provinsi Jawa Barat (Statistics of Jawa Barat)Jl. PHH. Mustofa No. 43 Bandung 40124

Jawa Barat - Indonesia

Telp: +62 22 7272595

Fax: +62 22 7213572

Mailbox: bps3200@bps.go.id; pst3200@bps.go.id.

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik