Kompilasi Berita Resmi Statistik BPS Provinsi Jawa Barat 2016 - Badan Pusat Statistik Provinsi Jawa Barat

Saksikan Rilis Berita Resmi Statistik pada tautan berikut | Telah Rilis Publikasi Provinsi Jawa Barat Dalam Angka 2024 di sini | Data Mencerdaskan Bangsa

Kompilasi Berita Resmi Statistik BPS Provinsi Jawa Barat 2016

Nomor Katalog : 1205023.32
Nomor Publikasi : 32560.1804
ISSN/ISBN : 
Frekuensi Terbit : Tahunan
Tanggal Rilis : 20 September 2018
Bahasa : Indonesia
Ukuran File : 20.06 MB

Abstraksi

Publikasi Kompilasi Berita Resmi Statistik BPS Provinsi Jawa Barat 2016 berisi kumpulan Berita Resmi Statistik (BRS) yang secara resmi dirilis oleh Badan Pusat Statistik Provinsi Jawa Barat secara rutin pada periode tertentu. Publikasi ini memudahkan konsumen data untuk mendapatkan data dan indikator yang dirilis selama tahun 2016 dan disusun menurut bulan rilis BRS dan nomor urut penerbitan BRS. Kompilasi BRS Provinsi Jawa Barat memuat tentang Perkembangan Indeks Harga Konsumen/Inflasi, Perkembangan Nilai Tukar Petani (NTP), Perkembangan Tingkat Penghunian Kamar Hotel dan Ekspor-Impor secara bulanan. Selain itu dirilis juga Perkembangan Produksi Padi, Jagung dan Kedelai, Pertumbuhan Ekonomi, Pertumbuhan Produksi Industri Manufaktur Besar dan Sedang, Indeks Tendensi Konsumen (ITK), Tingkat Kemiskinan, Tingkat Pengangguran, Indeks Demokrasi Indonesia (IDI) dan Hasil SE2016.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Provinsi Jawa Barat (Statistics of Jawa Barat)Jl. PHH. Mustofa No. 43 Bandung 40124

Jawa Barat - Indonesia

Telp: +62 22 7272595

Fax: +62 22 7213572

Mailbox: bps3200@bps.go.id; pst3200@bps.go.id.

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik